HARIAN 7

JENDELA INFORMASI DAN MITRA BISNIS ANDA


Kontroversi Semakin Anget, Sekda “Nyinyirin” Mantan Wali Kota Salatiga, Yuliyanto: Itu berbahaya untuk kelangsungan demokrasi di Indonesia

Ilustrasi.(Istimewa)

Laporan: Bang Nur

SALATIGA,harian7.com – Mantan Wali Kota Salatiga Yuliyanto nilai statmen Sekretaris Daerah Kota Salatiga Wuri Pujiastuti yang menyatakan mendukung Pj Wali Kota Salatiga Sinoeng Noegroho Rachmadi untuk menjabat selamanya sangat berbahaya.

“Itu dinilai berbahaya untuk kelangsungan demokrasi di Indonesia.Apalagi itu diucapkan saat apel pagi dan dihadapan para pejabat pemerintah Kota Salatiga,”kata Yuliyanto kepada harian7.com, Senin (8/8/2022).

Baca Juga:  Sebanyak 19 Napi Rutan Salatiga Jalani Asimilasi di Rumah Masing-masing

Diungkapkan Yuliyanto, mengenai harapan Wuri bawah PJ walikota menjadi walikota selamanya menimbulkan mispersepsi bagi masyarakat.

“Ini salah karena jabatan itu dibatasi undang-undang. Statmen tersebut semakin menunjukan kualitas sekda,”tandasnya.

Baca Juga:  SMPIT Izzatul Islam Getasan Bagikan Kuota Internet Gratis ke Siswa

Yuliyanto yang menjabat sebagai Wali Kota Salatiga dua periode mengatakan statmen  tersebut sangat berbahaya apalagi disampaikan oleh seorang sekda sebagai pejabat birokrasi tertinggi di jajaran ASN.

“Ini sudah masuk ranah politik, masyarakat bisa menilai kualitas dan pilihan,” kata Yuliyanto.

Baca Juga:  Tidak Memiliki Catatan Pelanggaran Dalam Berdinas, Tiga Personil Polres Magelang Naik Pangkat

Dalam apel pagi Senin (8/8/2022) Wuri menyampaikan agar Sinoeng diberi jabatan sebagai Pj Wali Kota Saltiga selamamnya. 

Perselisahan Wuri dsm dan Yuliyanto diawali tukar guling tanah yayasan.(*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
error: Content is protected !!