Di Jimbaran, Rumah Sekaligus Pabrik Tahu Terbakar

- Admin

Jumat, 17 Mei 2019 - 01:29

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

UNGARAN, harian7.com – Kebakaran menimpa rumah milik Suyatno (60) warga Dusun manggang RT 04 RW 04, Desa Jimbaran, Kecamatan Bandungan, Kabupaten Semarang, Kamis (16/5/2019) petang sekitar pukul 17.30 wib. Rumah yang terbakar ini juga digunakan sebagai tempat pengolahan tahu. Akibat kebakarann ini, pemilik rumah Suyatno mengalami luka bakar pada kakinya.

        Informasi yang dihimpun harian7.com menyebutkan, bahwa kebakaran itu sempat mengagetkan warga sekitar. Pasalnya, saat itu warga sedang bersiap-siap untu berbuka puasa. Pada saat kejadian, pemilik rumah sedang berada di dalam rumahnya, karena sedang kurang fit badannya. Rumah korban dan pabrik tahu ini saling bersebelahan.

Baca Juga:  Buntut Penangkapan Avik oleh Densus 88, Muhtarom : “Anak Saya Itu ‘nDableg’ dan Sering Posting Video ISIS di Medsos”

        “Kebakaran itu terjadi sekitar pukul 17.30 wib dan baru dilaporkan ke petugas pemadan kebakaran sekitar pukul 18.00 wib. Diduga api berasal dari percikan minyak goreng yang tersisa setelah proses penggorengan tahu. Percikan api itu mengenai tungku dan langsung membesar,” ujar beberapa warga tetangga korban Suyatno.

        Untuk melakukan pemadaman api itu, tiga mobil damkar (Ungaran, pos Ambarawa, serta dari Damkar Kota Salatiga) tiba di lokasi kebakaran. Saat kejadian, para karyawan pabrik tahu ini sudah pada pulang ke rumah masing-masing. Akibat kebakaran ini, pemilik rumah menderita kerugian mencapai puluhan juta rupiah. (Arie Budi)

Baca Juga:  Bejat! Heri Tega Cabuli Seorang Santriwati Yang Masih Dibawah Umur, Begini Jelasnya?

Editor : Heru Santoso

Berita Terkait

Warga Leyangan Geger, Jenazah Bayi Ditemukan di Area Pemakaman Umum Usai Pengajian
Truk Terguling di Tanah Putih Semarang, Pemotor Tewas Tertimpa Muatan
Bupati Gelontorkan Bantuan Dana Hibah Daerah Sebesar Rp 23,8 Miliar
HEBOH! Sutrisno Temukan Mayat Bayi Terbungkus Plastik Saat Cari Rosok di Barukan
SMK Dr. Soetomo Cilacap Buka PPDB, Siapkan Generasi Muda Berkompeten
Berangkat Takziah, 11 Orang Meninggal Dunia dan 6 Lainya Luka Parah Setelah Mobil yang Ditumpangi Tertabrak Tronton 
Membandel! Investor New Celosia Tak Gubris Teguran, DPRD Minta Pembangunan Dihentikan
Angin Kencang Hantam Gunung Tumpeng! Lima Rumah dan Kantor Desa Rusak, Kerugian Capai Jutaan Rupiah

Berita Terkait

Jumat, 9 Mei 2025 - 10:46

Warga Leyangan Geger, Jenazah Bayi Ditemukan di Area Pemakaman Umum Usai Pengajian

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:39

Bupati Gelontorkan Bantuan Dana Hibah Daerah Sebesar Rp 23,8 Miliar

Rabu, 7 Mei 2025 - 23:56

HEBOH! Sutrisno Temukan Mayat Bayi Terbungkus Plastik Saat Cari Rosok di Barukan

Rabu, 7 Mei 2025 - 19:42

SMK Dr. Soetomo Cilacap Buka PPDB, Siapkan Generasi Muda Berkompeten

Rabu, 7 Mei 2025 - 15:40

Berangkat Takziah, 11 Orang Meninggal Dunia dan 6 Lainya Luka Parah Setelah Mobil yang Ditumpangi Tertabrak Tronton 

Rabu, 7 Mei 2025 - 03:27

Membandel! Investor New Celosia Tak Gubris Teguran, DPRD Minta Pembangunan Dihentikan

Selasa, 6 Mei 2025 - 22:06

Angin Kencang Hantam Gunung Tumpeng! Lima Rumah dan Kantor Desa Rusak, Kerugian Capai Jutaan Rupiah

Selasa, 6 Mei 2025 - 14:37

Tragis! Bocah 8 Tahun Terseret Arus Selokan, Kapolres Bantul Turun Langsung ke Lokasi

Berita Terbaru

error: Content is protected !!