HARIAN 7

JENDELA INFORMASI DAN MITRA BISNIS ANDA


Breaking News: Terjadi Penembakan di Halaman Kantor MUI Pusat

Ilustrasi.(Istimewa)

JAKARTA | HARIAN7.COM – Terjadi penembakan di halaman Kantor Majelis Ulama Indonesia (MUI), Jakarta Pusat, Selasa (2/5/2023) siang.

Wasekjen MUI Bidang Hukum dan HAM Ikhsan Abdullah saat dikonfirmasi wartawan, Selasa (2/5/2023) membenarkan adanya insiden tersebut.

Baca Juga:  Aplikasi “Si Dian Maju” Diluncurkan

“Iya benar di halaman depan kantor MUI, ada beberapa kaca pecah, ada korban dari pihak kami sudah dibawa ke rumah sakit,”jawabnya saat dikonfirmasi.

Informasi sementara jumlah korban  yang terluka ada dua orang. Sedangkan pelaku penembakan telah diamankan dan dibawa ke Mapolsek Menteng, Jakarta Pusat, guna didalami lebih lanjut.(Yuan/Red)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
error: Content is protected !!