Arus Mudik Lebaran 2023, Volume Kendaraan di Wilayah Kabupaten Semarang Meningkat

- Admin

Rabu, 19 April 2023 - 05:23

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Semarang saat melakukan pengecekan volume arus mudik jumlah kendaraan yang memasuki rest area 429 jalur A Kabupaten Semarang.

UNGARAN | HARIAN7.COM – Peningkatan volume arus yang memasuki wilayah Kabupaten Semarang mulai dirasakan, hal ini terlihat dari meningkatnya jumlah volume kendaraan yang memasuki Rest Area 429 Jalur A Kabupaten Semarang. 

ADVERTISEMENT

 


SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Semarang AKBP Achmad Oka Mahendra didampingi Wakapolres, Kabag Ops, Kasat Lantas dan sejumlah PJU Polres Semarang tampak memantau dan memberikan arahan langsung baik melalui CCTV ataupun kepada pemudik yang memasuki Rest Area 429. 

Baca Juga:  Camat Semarang Tengah Resmikan Kampung Siaga Candi Hebat di Kelurahan Miroto

Kasat Lantas Polres Semarang AKP Dwi Himawan mengatakan bahwa arus yang memasuki wilayah Kabupaten Semarang melalui jalur tol sudah mulai nampak, namun hingga pukul 21.30 Wib arus masih bisa terkondisikan dan belum adanya rekayasa One Way atau Contraflow yang dilakukan pihaknya. 

Baca Juga:  Tanpa Ijin Pihak PLN, Seorang Pekerja Meninggal Dunia Tersengat Listrik

“Arus memang sudah terpantau meningkat, hal ini terpantau dari kendaraan yang melintas maupun memasuki Rest Area 429 jalur A masih terpantau ramai lancar. Sehingga belum diperlukan tindakan pengalihan arus maupin Contraflow di seputaran tol wilayah Kabupaten Semarang,”ujarnya.

Baca Juga:  Polres Magelang Hingga Hari Ini Memvaksin 109.061 Orang

Sementara itu, salah satu pemudik Wira Aldi menuturkan kalau melakukan perjalanan dari Lampung Sumatra menuju jogja selama perjalanan sudah mengalami peningkatan. 

“Alhamdulillah adanya Contraflow di jalur Tol hingga pintu tol Kalikangkung tadi sangat membantu dalam perjalanan, kami berharap untuk sistem ini dapat dipertahankan dan ditingkatkan untuk kelancaran pemudik,” jelasnya. (Andi Saputra).

Berita Terkait

Bupati Gelontorkan Bantuan Dana Hibah Daerah Sebesar Rp 23,8 Miliar
SMK Dr. Soetomo Cilacap Buka PPDB, Siapkan Generasi Muda Berkompeten
Polresta Cilacap Ungkap 27 Kasus Narkoba, 36 Tersangka Berhasil Diamankan Salah Satunya Perempuan
Kakanim Cilacap Kunjungi MPP Banyumas, Pastikan Pelayanan Keimigrasian Berjalan Baik
Polresta Cilacap Gagalkan Dua Kasus Peredaran Sabu, Tiga Pengedar Diamankan
RSUD Cilacap Masuk Sebagai Rumah Sakit KJSU-KIA
Polisi Tetapkan 6 Orang Kelompok Anarko Sebagai Tersangka Dalam Aksi May Day Rusuh Di Semarang
Kecaman Terus Datang Pasca May Day 2025 Diwarnai Tindak Anarkis, Kali Ini Dari FKUB Cilacap

Berita Terkait

Rabu, 7 Mei 2025 - 19:42

SMK Dr. Soetomo Cilacap Buka PPDB, Siapkan Generasi Muda Berkompeten

Senin, 5 Mei 2025 - 20:08

Polresta Cilacap Ungkap 27 Kasus Narkoba, 36 Tersangka Berhasil Diamankan Salah Satunya Perempuan

Senin, 5 Mei 2025 - 18:11

Kakanim Cilacap Kunjungi MPP Banyumas, Pastikan Pelayanan Keimigrasian Berjalan Baik

Minggu, 4 Mei 2025 - 11:28

Polresta Cilacap Gagalkan Dua Kasus Peredaran Sabu, Tiga Pengedar Diamankan

Sabtu, 3 Mei 2025 - 22:29

RSUD Cilacap Masuk Sebagai Rumah Sakit KJSU-KIA

Sabtu, 3 Mei 2025 - 17:35

Polisi Tetapkan 6 Orang Kelompok Anarko Sebagai Tersangka Dalam Aksi May Day Rusuh Di Semarang

Sabtu, 3 Mei 2025 - 13:20

Kecaman Terus Datang Pasca May Day 2025 Diwarnai Tindak Anarkis, Kali Ini Dari FKUB Cilacap

Sabtu, 3 Mei 2025 - 10:49

Tindakan Anarkis Di Semarang Oleh Kelompok Diduga Anarko Ganggu Aksi Peringatan May Day 2025, Ini Kata Ketua K2FBM Cilacap

Berita Terbaru

error: Content is protected !!