HARIAN 7

JENDELA INFORMASI DAN MITRA BISNIS ANDA


Longsor Timpa Rumah di Kecamatan Punggelan, Dimungkinkan Satu Korban Tertimbun Material

 

Istimewa

Laporan: Iwan Setiawan

BANJARNEGARA, harian7.com – Hujan deras yang melanda Kecamatan Punggelan mengakibatkan sebuah tebing di Dusun Guruh, Desa Sawangan mengalami longsor hingga menimpa sebuah rumah dibawahnya, Rabu (19/10/2022) sore.

Baca Juga:  Pembangunan Gedung Bernilai Fantastis Siap Ditempati, Kajati Jateng Resmikan Kantor Kejari Cilacap

Data yang di himbun Harian7.com bencana longsor di Dusun Guruh, Desa Sawangan terjadi sekira pukul 17:15 wib. Satu rumah warga roboh tertimpa material longsor, belum diketahui adanya korban dalam peristiwa tersebut.

Baca Juga:  Berkendara Sambil Gunakan HP Bakal Ditilang

Tersiar kabar ada kemungkinan salah satu pemilik rumah berada dalam rumah yang tertimpa material longsor tersebut.

Saat ini TNI, Polri, BPBD Banjarnegara dibantu masyarakat sekitar sedang bahu membahu membersihkan material longsor di Dusun Guruh, Kecamatan Punggelan.

Baca Juga:  Hasil BRI Liga 1: Kalahkan Arema FC, M.Ridwan : Mereka Lebih Dominan Dalam Penguasaan Bola

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
error: Content is protected !!